CAMPUR ADUK
Saturday, August 31, 2019
BENDERA
Biar saja ku tak sehebat matahari
Tapi selalu ku coba tuk menghangatkanmu
Biar saja ku tak setegar batu karang
Tapi selalu kucoba tuk melindungimu
Biar saja ku tak seharum bunga mawar
Tapi selalu kucoba tuk mengharumkan
Biar saja ku tak seelok langit sore
Tapi selalu kucoba tuk mingindahkanmu
Kupertahankan demi kehormatan bangsa
Kupertahankan demi tumpah darah
Semua Pahlawan-pahlawanku
Merah putih teruslah kau berkibar
Di ujung tiang tertinggi
Di Indonesia ini
Merah putih teruslah kau berkibar
Di ujung tiang tertinggi
Di Indonesia ini
Merah putih teruslah kau berkibar
Ku akan selalu menjagamu
Karya : Cokelat
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
CAMPUR ADUK
MUMBAI XPRESS
Malam gelap bertabur bintang di langit. Setelah nonton Tv yang acara sepak bola. Budi duduk dengan santai di depan rumahnya sedang baca cerp...
CAMPUR ADUK
-
1. Asal Usul Pangeran Jayakusuma Alkisah cerita, ada sebuah kerajaan yang besar di daerah Timur dengan rajanya yang bernama Prabu Braw...
-
Sekurang-kurangnya sepuluh atau lima belas orang, laki-laki dan perempuan, berdiri dalam satu deretan panjang, berbaris dari belakang dan...
-
Pagi indah sekali di Baturaden. Matahari bersinar cerah menimpa pohon-pohon ceramah yang kelihatan hijau berkilat. Puncak Gunung Slamet m...
No comments:
Post a Comment