Hujan turun deras sekali. Indro di dalam rumah, ya lagi asik masak di dapur buat pempek goreng beserta cukanya. Kasino, ya sibuk mengetik di leptopnya....buat sistem kerja gitu. Dono, ya sedang asik baca buku di ruang tamu. Indro pun selesai buat pempek goreng dan segera di bawa sepiring pempek goreng dan cuka di mangkok....ke ruang tamu, ya di taruh di meja tuh sepiring pempek goreng dan cuka di mangkok.
"Don. Pempek goreng!" kata Indro.
"Iya," saut Dono, ya sambil menghentikan baca bukunya.
Indro menikmati pempek goreng buat dirinya. Dono, ya menikmati pempek goreng buatan Indro dan berkata "Enak...buatan pempek kamu Indro".
"Terima kasih...Don pujiannya," kata Indro.
Dono, ya terus menikmati pempek goreng tersebut. Indro berhenti makan pempek goreng dan segera main game di HP-nya. Kasino pun selesai juga dengan kerjaannya mengetik di leptopnya....jadi keluar dari kamar dan segera ke ruang tamu untuk ngobrol dengan teman-teman.
"Pempek goreng...buatanmu Indro udah mateng toh!" kata Kasino.
"Yo,...i," saut Indro sambil main game di Hp-nya.
Kasino pun memakan pempek goreng buatan Indro.
"Emmm. Enak...Indro, pempek goreng buatanmu...Indro," pujian Kasino.
"Terima kasih, Kasino pujiannya," saut Indro sambil main game di Hp-nya.
Kasino pun menikmati makan pempek goreng. Dono, menghentikan makan pempek gorengnya dan segera membuka jaringan internet di Hp-nya.....untuk membaca berita hari ini.
"Aisyah istri Rasululloh," celoteh Dono.
Kasino dan Indro pun mendengar celetukan Dono tersebut "Aisyah istri Rasululloh". Dono tetap sibuk membaca artikel dan juga nonton vidio lirik lagu tersebut dengan seksama dan akhirnya berkata "Bagus".
Dono pun, ya menghentikan baca artikel dan nonton vidio di Hp-nya, ya langsung baca bukunya. Kasino pun selesai makan pempek goreng buatan Indro, lalu Kasino membuka Hp-nya siapa ada kabar yang menarik? Eeee tidak ada, jadinya lebih baik nonton Youtobe...ya Film Dragon Ball. Kasino, ya asik nonton Film Dragon Ball di Hp-nya. Indro pun menghentikan main game di Hp-nya.
"Don!" panggilan Indro.
"Apa?" saut Dono yang sibuk baca buku.
"Apa kabarnya temanmu, Don. Kalau gak salah namanya Meli," tanya Indro.
Dono menghentikan baca bukunya.
"Meli, tumben kamu nanya Meli. Apa gerangan kamu bertanya seperti itu?" kata Dono.
"Ya...iseng aja!!!" kata Indro.
"Oh begitu. Meli...ya baik-baik di rumahnya," kata Dono.
"Kenapa...nama Meli tidak di gunakan jadi tokoh utama wanita di dalam tulisanmu Don?" tanya Indro.
"Kenapa, ya? Ah...itumah tergantung suasana hati aja," kata Dono.
"Berarti sama aja dengan Jannah yang jadikan tokoh wanita di dalam tulisanmu di Blog," kata Indro.
"Yo,...i," kata Dono.
Indro pun kembali main game di Hp-nya. Dono, ya kembali baca bukunya. Kasino tetap asik nonton Youtobe....Film Dragon Ball di Hp-nya.
CAMPUR ADUK
Thursday, April 2, 2020
KARAKTER TOKOH
Duduk terdiam Dono sambil membaca berita di Hpnya. Indro mendekati Dono dan duduk di sebelahnya.
"Asik...baca apa Don?" tanya Indro.
"Biasa....berita hari ini," kata Dono.
"Ada...berita yang menarik gak hari ini?" tanya Indro.
"Ya...lumayan lah menarik," kata Dono.
"Kalau...lumayan sih....berarti tidak ada menarik..itu mah," kata Indro.
"Sudah..lah jangan di bahas. Pulang yuk!" kata Dono.
"Ayok!" saut Indro.
Dono dan Indro pun keluar dari mesjid setelah sholat jumat. Keduanya berjalan menuju rumahnya dengan santai banget. Sampai di rumah. Dono dan Indro mengucap salam "Asalamualaikum".
"Waalaikumsalam," jawab Kasino yang sedang asik duduk di ruang tamu sambil makan somay.
"Kasino...makan somay sendirian bagi....dong!" kata Indro.
"Ambil...aja di meja makan. Aku beliin...kalian berdua dengan porsi yang sama," kata Kasino.
"Asik.....somay," kata Indro.
"Somay...somay!!!" kata Dono.
Dono dan Indro ke tempat somay berada. Saat di buka tudung saji di meja makan, ya ada dua piring somay. Dono dan Indro ya mengambil piring masing-masing dan segera memakan somay.
"Enak...somay ini," kata Indro.
"Iya...enak somay..ini," kata Dono.
Kasino, ya selesai makan somay dan bergerak ke belakang untuk mencuci piring dan gelas...abis makan gitu. Gelas dan bersih, ya Kasino menaruhnya di rak piring. Baru deh Kasino, ya duduk di ruang tengah untuk menonton Tv.
Indro, ya kepikiran sesuatu jadi berkata "Oh..iya...Don. Jannah...teman kamu masih kecil, sekarang kabarnya berada di mana?".
"Jannah, sekarang ia...ada di Jambi bersama Mbaknya," kata Dono.
"Jauh...juga ke Jambi," saut Indro.
"Rezekinya di sana!!!" kata Dono.
"Iya juga, kalau sudah rezeki sana mau di bilang apa?!" kata Indro.
Indro pun kembali asik makan somay begitu juga Dono. Somay pun habis di makan keduanya, ya segera di cuci dengan bersih gelas dan piring sudah di pakai...baru deh di taruh di rak piring. Dono dan Indro, ya bergerak ke ruang tamu....ya untuk santai gitu.
Mulailah Dono, ya mengambil buku di meja untuk di baca. Indro ikutan baca buku tapi komik, ya sambil menyetel musik di Hp....agar suasana tidak boring saja.
Kasino, ya teringat ada urusan penting....jadi mematikan Tv dan bergerak mau keluar rumah.
"Don, Indro...aku keluar ada kerjaan. Jadi...mungkin aku pulangnya larut malam. Asalamualaikum," kata Kasino.
"Iya, waalaikumsalam," kata Dono dan Indro bersamaan.
Kasino, keluar dari rumah dan segera naik motornya menuju tempat yang di tuju. Dono dan Indro, ya asik baca buku sih. Sampai Indro berpikir sesuatu dan berkata "Oh...iya kenapa kamu tidak menulis ceritah tentang Jannah di Blog kamu?".
"Jannah...di angkat ceritanya untuk di tulis di Blog," kata Dono.
"Iya, Jannah...!!!" kata Indro yang menegaskan.
"Boleh...juga. Tapi...mungkin di atur dulu alur cerita dengan baik dan mau di ceritakan tema apa?!" kata Dono.
"Kalau....saran aku sih. Cerita Cinta...aja Don!!!" kata Indro yang antusias banget.
"Cerita Cinta. Suasana hati aku lagi tenang. Sendiri lagi, tidak punya pasangan. Aku harus berpikir pola pikir untuk memasukkan karakter apa pada tokoh wanita yang di angkat, ya Jannah!!!" kata Dono yang berpikir panjang.
"Karakter toh. Penting memang. Kalau...di lihat kondisi kamu yang nulis Don, pasti memasukkan gejala cewek yang pernah bersama kamu...jadi untuk menghidupkan karakter yang akan di tulis. Kalau...saran...aku sih, lebih baik kamu memasukkan karakter teman kamu itu dalam tulisan, ya apa adanya saja?!" kata Indro.
"Apa....adanya karakter Jannah. Baik, pinter, pandai bergaul dan Sholeha...lagi!!!" kata Dono.
"Itu....aja...Don. Karakter, Jannah yang biasa saja!!!" kata Indro yang menegaskan.
"Kalau...karakter seperti itu. Maka..cerita yang mungkin di tuliskan Cerita Islami," kata Dono.
"Kok...Cerita Islami bukannya Cerita Cinta?" tanya Indro.
"Kehidupan..sehari-hari, kan. Memang...adanya Jannah menjalankan menjadi cewek yang sholeha. Nyata banget," kata Dono.
"Kenyataannya seperti itu. Digabungin aja Don semuanya....jadikan alur ceritanya lebih menarik banget!!!" saran Indro.
"Ok....tidak ada masalah. Aku nulis Jannah di Blog ku. Tapi...kayanya sih ada peserta LIDA 2020, yang namanya juga....Jannah apa Janna?!," kata Dono.
"Oh...iya, ada...peserta LIDA 2020 yang namanya sama. Ya....gak ada masalahkan..namanya sama yang penting, kan nulis," kata Indro.
"Bener kamu Indro. Yang penting.....nulis di Blog!!!" kata Dono yang menegaskan omongan Indro.
Indro pun kembali diam lagi dan asik baca komik sambil mendengarkan musik di Hp-nya. Dono, ya asik baca buku...walau buku yang di bacanya cukup berat untuk di pahami berkaitan dengan Hukum.
Subscribe to:
Posts (Atom)
CAMPUR ADUK
JAB WE MET
Malam yang tenang di kediaman rumah Budi. Setelah nonton Tv acara kuis family 100, yaaa seperti biasa Budi duduk santai di depan rumahnya se...
CAMPUR ADUK
-
1. Asal Usul Pangeran Jayakusuma Alkisah cerita, ada sebuah kerajaan yang besar di daerah Timur dengan rajanya yang bernama Prabu Braw...
-
Sekurang-kurangnya sepuluh atau lima belas orang, laki-laki dan perempuan, berdiri dalam satu deretan panjang, berbaris dari belakang dan...
-
Pagi indah sekali di Baturaden. Matahari bersinar cerah menimpa pohon-pohon ceramah yang kelihatan hijau berkilat. Puncak Gunung Slamet m...