CAMPUR ADUK

Sunday, July 21, 2019

COBALAH MENGERTI

Sore hari yang cerah di kediaman Dono.....tepatnya di perumahan pinggiran kota Jakarta. Di depan leptop....Dono sibuk membaca tulisan di sebuah Blog dengan seksama. Indro sedang asik nonton Tv.....menyaksikan pertandingan bola yang seru....banget dan banget.

Karena merasa haus....Indro beranjak dari duduknya menuju dapur untuk mengambil minum di kulkas. Indro melihat Dono yang sibuk di kamar sambil membaca sesuatu. Indro pun masuk kamar Dono dan mengetahui apa yang di baca temannya?

"Wulan!" kata Indro.

"Iya.....Wulan," saut Dono.

"Jadi....ada yang menulis cerita tentang...Wulan di Blog lain....lebih tepatnya sih...temanya bentuk Diary kehidupan penulisnya....karena ada beberapa  foto keluarga," kata Indro.

"Iya....begitu..lah," saut Dono.

"Don...kenapa kamu membaca Blog...orang? Biasanya sibuk....membuat cerita untuk di publikasikan di Blog...sendiri?" tanya Indro.

"Mau...nya begitu. Tapi saat saya membuka Blog sendiri. Ada kunci penyelusuran untuk membaca Blog saya. Lalu saya selusurin Blog tersebut karena kunci masuknya.....Wulan. Tokoh...utama yang sering saya buat," penjelasan Dono.

"Jadi....ada..yang memakai nama Wulan selain kamu...untuk menciptakan cerita. Padahal...Wulan...sudah gak di pakai lagi karena....alasannya Wulan telah meninggal dan di gantikan Rara untuk pelengkap pasangan Dono....agar intrik cerita cinta....terus berlanjut," kata Indro.

"Ya....begitulah.....," saut Dono.

"Kalau.....begitu...sih. Gak ada masalahkan. Cuma Bren...tokoh utama di Campur Aduk....ada yang make juga alias kesamaan dalam penokohan dan juga alur cerita dan tema Blog juga beda...," kata Indro.

"Benar...sekali. Apa...yang kamu omongkan Indro. Ngomong-ngomong.....bukannya asik nonton acara sepak bola di Tv?"

"Iya. Karena saya haus....saya mau ngambil minum ke dapur. Saya melihat kamu lagi...serius baca sesuatu di leptop....jadi saya penasaran aja....apa yang kamu...baca Dono? Ternyata Blog....orang lain...yang tokoh utamanya...sama dengan kamu buat Don,"

"Ya...udah...sana ke dapur!" kata Dono.

"Iya," saut Indro.

Indro keluar dari kamar Dono menuju dapur. Dono melanjutkan membaca Blognya...punya orang lain untuk mengetahui lanjutan cerita yang diangkat....karena ada kesamaan tokoh utama dalam tulisan. Indro pun mengambil minuman kaleng di kulkas sekalian kue yang ada di dalam toples....yang di taruh di atas kulkas.

Indro kembali ke ruang tengah untuk menonton Tv acara sepak bola yang bagus banget. Kasino baru pulang dari urusannya.

"Asalamualikum," kata Kasino.

"Waalaikumsalam," jawab Indro dengan suara keras.

Kasino melihat Indro yang asik nonton Tv acara sepak bola sambil minum dan makan kue....dengan penuh kesantaian gitu. Kasino mulai ikut menonton Tv juga.....acara sepak bola.

"Bagus...juga permainnya," kata Kasino.

"Iya...," saut Indro yang serius nonton Tv acara sepak bola.

Tiba-tiba listrik mati.

"Loe.....mati...lampu toh," kata Indro.

"Iya....mati..lampu," saut Kasino.

"Ah.....lagi....asik-asik nonton mati lampu. Gimana ini PLN?" kata Indro.

"Gak gimana-gimana? Paling ada perbaikan gardu listrik...kali. Biasa konselet listrik. Itu...kan biasa. Kalau...penasaran nonton sepak bolanya....kan bisa lewat jaringan internet pake Hp kamu....Indro!"

"Ya....saya..tahu.....Kasino."

Kasino bergerak ke ruang tamu dan duduk sambil mengambil gitarnya dan memainkan sebuah syair lagu. Ya...Indro beranjak dari duduknya di ruang tengah....ke ruang tamu duduk di samping Kasino. Dono keluar dari kamarnya....karena urusannya untuk kunci penyelurusan pada Blog...yang sama penggunaan tokoh utamanya...Wulan selesai juga....segera ngumpul bersama Kasino dan Indro yang asik menyanyi di ruang tamu.

Isi syair lagu yang di nyanyikan Kasino :

"Aku Takkan pernah berhenti
Akan terus memahami
Masih terus berfikir
Bila harus memaksa
Atau berdarah untukmu
Apapun itu asalkan
Mencoba menerimaku

Dan kamu hanya perlu terima
Dan tak harus memahami
Dan tak perlu berfikir
Hanya perlu mengerti
Aku bernafas untukmu
Jadi tetaplah di sini
Dan mulai menerimaku

Cobalah mengerti semua ini menjadi arti
Selamanya takkan berhenti
Inginkan rasakan rindu ini menjadi satu
Biar waktu yang memisahkan"

Sampai...syair lagu berakhir dinyanyikan Kasino di tambah di ikutin oleh Dono dan Indro....suasana jadi lebih meriah banget. Eeee lampu hidup lagi.

"Alhamdulilahhirobil alamin," kata Dono, Kasino, dan Indro bersamaan.

Indro segera bergerak menuju ruang tengah untuk nonton Tv...melanjutkan tontonannya acara sepak bola. Dono pun....ikutan juga nonton sepak bola dan duduk di sebelah Indro. Kasino menaruh gitarnya di meja...ya ikutan juga nonton Tv yang acara sepak bola.

Ketiganya terbawa suasana permain sepak bola yang bagus sekali sampai akhir pertandingan. Azan pun di kumandangkan. Dono, Kasino da Indro mendengarnya juga. Segeralah ketiganya berbenah diri untuk pergi ke mesjid untuk melaksanakan sholat magrib.

Setelah urusan kewajiban sebagai muslim yang baik telah di jalanin. Dono, Kasino dan Indro langsung pulang ke rumah. Ya...seperti biasanya...Indro menyetel Tv untuk menonton acara sulap di kelaborasikan dengan Stan Up Comedy. Dono mulai mengetik di kamarnya karena mendapatkan ide tentang Wulan....yang baru tema ceritanya.

Kasino....tiba-tiba dapet telpon dari Selfi ya....Putri juga nimbrung juga.....karena main ke rumah Selfi. Kasino pun sepakat dengan Selfi dan Putri untuk menemani main ke Mega Mall....sekalian.....nonton film di bioskop. Segeralah Kasino ke rumah Selfi dengan membawa mobilnya dengan penuh ke hati-hatian.


Karya : No

No comments:

Post a Comment

CAMPUR ADUK

JAB WE MET

Malam yang tenang di kediaman rumah Budi. Setelah nonton Tv acara kuis family 100, yaaa seperti biasa Budi duduk santai di depan rumahnya se...

CAMPUR ADUK