Indro di ruang tamu mengambil gitar di meja dan menyanyikan lagu 'Bukan Superstar'.
Semua wanita kan memburuku
Jika aku Ariel Peterpan
Kau yakin ngefans karena gue keren
Aaa....aa.....aaaa.....aaaa.....
Aaa....aa.....aaaa.....aaaa.....
Sexy badannya....mulan jameela
Cantiknyanya dia seperti aku
Giring Nidji sahabat aku
Dekat denganku dialah aku
Tapi kenyataan aku bukan siapa-siapa
Ku ingin engkau mencintaiku apa adanya
Ku bukan superstar
Kaya dan terkenal
Ku bukan saudagar
Yang punya banyak kapal
Ku bukan bangsawan
Ku bukan priyayi
Ku hanyalah orang yang ingin di cintai
Andai aku letto
Wes pasti aku wong jowo
...Kata orang ku mirip Glen fredly
....Suara merdu wanita jatuh hati
Namun semua itu hanya Mimpi
Bagimu
Ooo....yauuuu......
Jadi Semua itu hanya mimpi
Yaiyalah ....masa ya iya dong.....
Duren aja di belah bukan di bedong....
Kamu bukan super kamu bukan star
Kalau di gabungin kamu bukan
superstar
Ku bukan bangsawan
Ku bukan priyayi
Ku hanyalah orang yang ingin di cintai"
***
Indro selesai menyanyikan lagu karya 'Project Pop', ya di gitar di taruh di meja dengan baik.
"Kadang ingin jadi superstar. Kenyataannya aku hanya pemuda yang biasa-biasa saja. Cuma pandai menyanyi saja untuk menghibur diri. Jadi aku bukan superstar," kata Indro.
Dono selesai urusan kerjaannya, ya keluar dari kamarnya ke ruang tamu. Dono duduk, ya ingin main game di Hp-nya. Sebenarnya Indro ingin main game di Hp....karena ada Dono jadi tunda dan berkata "Don."
"Apa?" kata Dono yang menunda main game di Hp-nya.
"Tentang Blog," kata Indro.
"Ada apa dengan Blog?" kata Dono.
"Cerita yang di buat Dono dengan judul 'Ayam'. Kalau kata Ayam di panjangin jadinya 'Aku yang akan menikahimu'....?!" kata Indro.
"Masa Indro mau menikahi aku. Malu aku jadinya. Aku kan cowok," kata Dono yang niatnya bercanda.
"Don. Jangan becanda. Serius lah!" kata Indro.
"Iya aku serius. Sebenarnya ada dua judul cerita dari kata Ayam itu. Setelah aku pikirkan dengan baik, ya aku memilih judul Ayam dengan kepanjangannya 'Aku Yang Akan Menikahimu'....," kata Dono.
"Jadi Dono mau menikahi ku. Aku jadi malu. Aku kan cowok tulen loe," kata Indro yang niatnya becanda.
"Hus. Ikutan saja. Dasar Pak Tiru!" kata Dono.
"Becanda Don. Ooooo jadi dari satu kata Ayam ada dua judul cerita toh. Jadi yang di pilih yang paling menarik menurut Dono toh. Kalau di mainkan lucu juga. Lawak gitu Don!" kata Indro.
"Ya begitu lah," kata Dono.
"Judul yang ke duanya dari kata Ayam?" kata Indro.
"Judul yang ke dua ini. Ya sebenarnya ada masalah banget, ya tidak kelop gitu. 'Aku Sayang Adek Manis' di singkat Ayam....," kata Dono.
"Ooooo masalahnya di huruf 'Y' menjadi kata 'Sayang'. Tidak ada masalah sih menurut aku....pas aja sih," kata Indro.
"Emmmm," kata Dono.
"Aku Sayang Adik Manis, ya memang ungkapkan perasaan yang halus di tujukan pada cewek yang di sukai. Boleh juga sih Don judul kedua dari kata Ayam," kata Indro.
"Menurut Indro bagus. Aku seneng lah," kata Dono.
"Kalau begitu. Aku main game ah!" kata Indro.
"Iya," kata Dono.
Dono segera msin game di Hp-nya. Indro, ya sudah asik main game di Hp-nya. Sedangkan Kasino sedang asik nonton Tv dengan acara sinetron yang bagus gitu.
No comments:
Post a Comment